Sinopsis Film Hong Kong My Prince Edward (2019)
Golden Plaza di distrik Prince Edward adalah pusat perbelanjaan di Hong Kong yang terkenal dengan toko-toko pengantin dan perlengkapan pernikahan harga murah. Fong bekerja di toko pengantin tersebut. Dia telah bersama dengan Edward pemilik toko fotografi pernikahan selama bertahun-tahun.
Meskipun dia berencana menikah dengan Edward, namun dia harus menyelesaikan pernikahan palsu yang dia ikuti selama bertahun-tahun yang lalu sebelum dia menikah secara nyata.
Klasifikasi: P13
Tanggal Rilis: 6 Agustus 2020
Jenis Film: Drama
Durasi: 1 Jam 33 Menit
Pemain Utama: Stephy Tang, Chu Pak Hong, Paw Hee Ching, Jin Kaijie
Sutradara: Norris Wong
Format: 2D
Film Hong Kong My Prince Edward (2019) - Review
Post a Comment for "Sinopsis Film Hong Kong My Prince Edward (2019)"