Sinopsis Film Horror Mother! (2017) - Jennifer Lawrence
Sinopsis Film Mother! (2017) - Jennifer Lawrence
Mother! (2017) adalah jenis film drama misteri horror dari sutradara Darren Aronofsky, dan dibintangi oleh aktor dan aktris terkenal seperti Jennifer Lawrence, Javier Bardem, Michelle Pfeiffer, Domhnall Gleeson, Ed Harris. Sinopsis Film Mother! (2017) akan aku tuliskan di bawah ini:
![]() |
Film Horror Mother! (2017) - Jennifer Lawrence |
Film ini mengisahkan tentang hubungan damai suami istri yang diuji saat tamu tak diundang masuk ke dalam rumah mereka, dan kehadirannya telah mengganggu eksistensi kehidupan mereka yang tenang. Mother! merupakan sebuah film psikologis yang menarik tentang cinta, pengabdian dan pengorbanan.
Film Mother! (2017) - Review
Post a Comment for "Sinopsis Film Horror Mother! (2017) - Jennifer Lawrence"