Membuat header blog berada di tengah
Ini adalah tutorial men-center-kan header pada awal membuat blog dari template pembawaan blogger pasti header atau judul blog yang kita buat akan berada di tepi pinggir sebelah kiri. Sebenarnya header itu bisa diletakkan ke tengah hanya dengan sedikit coding dengan memasukkan kode tertentu. Aku akan menulis tutorial membuat header blog berada di tengah ada dua cara untuk template simple seperti di blog aku ini. Alternatif kalau tidak berhasil karena setiap template berbeda, pergilah ke SINI
Cara pertama seperti di blogku:
1.Login > Dashboard > Template > Edit HTML Expand template widget
2.Tekan CTRL + F cari kode berikut ini:
/* Content
3.Copy paste kode di bawah ini dan letakkan di atas kode no 2
.Header img {margin-$startSide: auto;margin-$endSide: auto;}
4.Jadinya seperti ini:
/* Content
5.Tekan preview dan save/tekan pratinjau dulu baru save template.
Cara yang kedua (mungkin ada yang template nya seperti ini):
1.Cari kode berikut:
#header-inner {
2.Letakkan kode di bawah ini tepat setelah kode no 1 di atas:
background-position: center; margin-left: auto; margin-right: auto;}
![]() |
HEADER DI TENGAH |
#header-inner {background-position: center; margin-left: auto; margin-right: auto;}
![]() |
HEADER DI SEBELAH KIRI |
background-position: left; margin-right: auto;}
![]() |
HEADER DI SEBELAH KANAN |
background-position: rigt; margin-left: auto;}
Jadi header atau judul blog mau diletakkan di tengah, tepi kiri atau kanan kodenya tinggal menambahkan sendiri seperti di atas.
27 comments for "Membuat header blog berada di tengah"
Thanks sudah berbagi Cara Membuat nya.
.main-outer {
background: #FFF url(ISI DENGAN URL BACKGROUND);
border: 1px dotted #fff;
.post-outer {
background: #FFF;
border: 1px solid #FFF;
padding: 15px 20px;
margin: 0-20px 20px;
}
itu contoh kodenya :D
Thanks
tp yg ada cuma Edit HTML doang gan tolong di bantu
Mau tahu tentang cara cari duit Online
Klik disini Hindi-indo.blogspot.com
Rental ELF Jakarta
Rental ELF Jakarta Selatan