Cara menambah gadget di atas header
Cara menambah gadget di atas header
Untuk yang blogger senior mungkin cara menambah widget di atas header sudah tidak menjadi masalah lagi. Tutorial ini ditujukan untuk blogger pemula nubi kayak ane hehehe...sering kalau yang baru membuat blogspot dalam template pembawaan blogger widget di atas header memang tidak ada. Jadi aku akan memberikan tutorial bagaimana caranya menambah widget atau gadget itu siapa tau ada yang ingin menambahkan sesuatu widget di atas header. Simple dan senang aja seperti di bawah ini caranya:
Cara menambah gadget di atas header:
1.Log in > Dashbord > Design template > Edit template HTML > Expand widget
2.Tekan CTRL + F cari kode seperti di bawah ini:
<b:section class=
3.Pasti akan menemukan kode seperti di bawah ini:
<b:section class='header' id='header' maxwidgets='1' showaddelement='no'>
4.Tukar atau ganti kode di atas/no 3 itu dengan kode seperti di bawah ini:
<b:section class='header' id='header1' preferred='yes'>
5.Selanjudnya preview dulu atau tekan pratinjau eror atau gak, kalau tidak ada masalah baru tekan save/simpan template.
Itulah cara menambah widget di atas header untuk blog pemula, jadi atau gak? kalau gak jadi atau gagal/error tolong tuliskan komen.
sib gan
ReplyDeleteOke sobat...Terima kasih
ReplyDeletemaksih mbak infonya
ReplyDeleteCara menambah Gadget di atas Header nya gimana? Aku dah pakai kode tapi tak jadi..
ReplyDeletecara di atas itu hanya untuk membuka section agar bisa di tambahi widget. Jadi setelah melakukan cara di atas, menuju ke tata letak. Dan bisa klik Tambahkan Gadget.
DeleteItu utuk cara yang mudah, kalau yang agak sulit edit di bagian template.
berhasil gan, makasih
ReplyDeleteCoba dulu
ReplyDelete